Patroli Ciptakan Rasa Aman di Wilkum Polsek Jampang Tengah Polres Sukabumi

    Patroli Ciptakan Rasa Aman di Wilkum Polsek Jampang Tengah Polres Sukabumi
    Patroli Ciptakan Rasa Aman di Wilkum Polsek Jampang Tengah Polres Sukabumi

    Polsek Jampang melaksanakan patroli yaitu patroli yang dilaksanakan di terminal Bojong Lopang Jampang Tengah dengan sasaran tempat rawan dan tempat yang ramai di wilayah hukum Jampang Tengah Kabupaten Sukabumi. Selasa (18/07/23).

    Kanit Sabara Polsek Jampang tengah Aipda Edy Prasetyo mengatakan Jaga kondusifitas wilayah dengan meminimalisir tingkat kejahatan dengan cara melaksanakan patroli agar masyarakat merasa aman dan apabila ada warga masyarakat yang memerlukan kahadiran polisi agar cepat dan mudah di wilayah jalan raya Kec. Jampang Tengah.

    "Pada kesemparan ini kanit sabara melaksanakan patroli dan menyampaikan pesan kamtibmas juga menyampaikan apa yang menjadi program bapak kapolres yaitu AA DEDE ( Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif, Efisien ), kegiatan dilaksanakan di terminal Bojonglopang Kec. Jampang Tengah Kab. Sukabumi" dan agar diwilkum Polsek Jampang Tengah tetap aman dan lancar, ujar tim patroli

     "Salain itu jg menyampaikan setiap ada kejadian yang menonjol agar segera melaporkan ke polsek jampang tengah dengan call center 0266-460110 atau kontak terpusat 110 demikian ujar tim patroli polsek jampang tengah, "

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Didampingi Ketua PIA Ardhya Garini Cab.7/D.ll Lanud Sultan Hasanuddin Hadiri Serah Terima Ibu Asuh Wara Daerah ll Koopsud ll

    Ikuti Kami